Sebaris Tato Merdeka Dilengan Kanan Seorang Jepang yang Membelot ke Kubu Republik

suaracianjur.com
Agustus 09, 2024 | 20:48 WIB Last Updated 2024-08-09T13:56:01Z
Foto: Dok. (Net) Diwarnai oleh Sardjono Colourisation.

SUARA CIANJUR | CIANJUR - Saburo Terada, seorang mantan tentara Jepang yang membelot ke kubu Republik-TNI.

Ia ditangkap militer Belanda usai terjadinya pertempuran sengit antara gerilyawan Republik dengan militer Belanda di Probolinggo, sekitar tahun 1947.

Sa'at ditangkap dan dilucuti seragamnya oleh para serdadu Belanda, tampak dilengan kanan bagian atasnya sebaris tato yang berbunyi "Merdeka".

Foto ini merupakan dokumen yang dimiliki arsip Nasional Belanda yang melukiskan bahwa semangat Revolusi Kemerdekaan di Indonesia bukan hanya dimiliki oleh kaum Bumiputera semata. Melainkan juga oleh mereka yang pada masa-masa sebelumnya merupakan bagian dari penjajah.

Redaksi SC.
Repost from: Matapadi Pressindo
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Sebaris Tato Merdeka Dilengan Kanan Seorang Jepang yang Membelot ke Kubu Republik

Trending Now

Iklan